Friday, August 10, 2018

Kunci Jawaban Soal UAS Rekayasa Perangkat Lunak (RPL)

Semangat pagi semuanya, kali ini admin studiokosan akan share Kunci Jawaban Soal-soal UAS matakuliah RPL (Rekayasa Perangkat Lunak). Mata kuliah ini admin dapat saat kulian di Universitas Nusamandiri. Soal dibawah ini hanya untuk pembelajaran semata untuk mempersiapkan UTS atau UAS ataupun HER kalian karena soal yang keluar mungkin pembahasannya tidak akan jauh dengan soal dibawah ini. Untuk diketahui, soal ini admin berikan beserta jawabannya. TAPI jawaban yang admin kasih tidak semuanya benar. Untuk itu lakukan cek dan ricek terlebih dahulu sebelum menjawab. Baiklah, pahami dan cermati juga pekajari ya pelajaran dibawah ini.

Soal UAS Rekayasa Perangkat Lunak (RPL)

1. Menyatakan jumlah test untuk menguji control statements :
   

2. Seberapa mudah sebuah program komputer dapat diuji:


3. Untuk memudahkan para perancang untuk menentukan keberhasilan system yang telah dikerjakan:


4. Apakah help dapat diperoleh untuk semua fungsi sistem, merupakan


5. Jumlah aksi, perintah, dan keadaan sistem yang diindikasikan oleh model desain, menunjukkan beban memori pada pemakai sistem, merupakan bagian dari :


6. Kompleksitas dalam pengkonversian tergantung pada beberapa faktor, yaitu :


7. Pendekatan Strategis Pengujian PL, kecuali :


8. Memahami model data, struktur data, database, data warehouse, desain data pada level komponen, merupakan tujuan dari :


9. Harus berisi representasi yang berbeda dari :


10. Menentukan hubungan antara elemen struktur utama dari progam


11. Tujuan dokumentasi:


12. Sistem tidak dapat memperbaiki secara otomatis :


13. Krakteristik Aliran :


14. Pengujian dimana sistem ketika diimplementasikan sesuai dengan yang diharapkan

15. Berkaitan dengan studi terhadap manusia juga terhadap isu-isu teknologi:


16. Dilakukan terhadap pengujian kemampuan sistem, bukan masing-masing komponennya:

17. Proses implementasi melibatkan :


18. Aktivitas pertama (dan beberapa sering mengatakan yang terpenting) dari 4 aktivitas desain yang dilakukan selama RPL:
 

19. Black Box Testing :


20. Karakteristik Umum dalam Desail Perangkat Lunak :


21. Atribut pengujian yang baik, kecuali :


22. Membentuk struktur program dan struktur data dengan menentukan interface yang memungkinkan data mengalir melalui program:


23. Mengembangkan narasi pemrosesn untuk masingmasing modul, merupakan tugas yang harus dilakukan setelah :


24. Pengujian harus mulai "dari yg kecil" dan berkembang ke pengujian "yang besar".:


25. Memfokuskan diri pada 3 area perhatian adalah bagian dari :


26. Proses menjalankan dan mengevaluasi sebuah perangkat lunak secara manual maupun otomatis untuk menguji apakah perangkat lunak sudah memenuhi persyaratan atau belum, atau untuk menentukan perbedaan antara hasil yang diharapkan dengan hasil sebenarnya.:


27. Semakin sedikit perubahan semakin sedikit gangguan pengujian:


28. Sekumpulan properti sebagai bagian dari desain arsitektural, menurut Garlan dan Shaw :  

29. Pengujian yang dapat menemukan kesalahan (<em>error) yang tidak </em>ditemukan sebelumnya:


30. Sasaran Pelatihan kecuali :


31. “bahasa pasar“ yang menggunakan kosakata dari satu bahasa dan keseluruhan sintaks dari yang lain:


32. Kamus data harus dibangun dan digunakan untuk menentukan baik data maupun desain program.

33. Langka Proses Desain Arsitektur adalah :


34. Kaji model sistem fundamental, langkah dalam :


35. Input yang digunakan untuk menguji sistem dan memprediksi output dari input jika sistem beroperasi sesuai dengan spesifikasi.:


36. Mengerti desain secara modular dapat mengurangi kompleksitas progam dan mudah di implemetasikan merupakan


37. Ditandai dengan pergerakan data sepanjang jalur masuk yang mengkonversikan informasi dunia eksternal ke dalam suatu transaksi.:
 

38. Serangkaian langkah desain yang mengijinkan sebuah DFD dengan karakteristik aliran transformasi untuk dipetakan ke dalam tempalte yang telah ditentukan untuk struktur program..

39. Tim Implementasi yang terlibat, kecuali


40. Empat area utama dokumentasi, kecuali:


41. Citra sistem yang ada dikepala seorang pemakai akhir:


42. Pedoman Desain Interface :


43. Model-Model Desain Interface, Kecuali :


44. Pengujian terhadap koleksi unit-unit komponen yang saling berhubungan :


45. Kesalahan dalam source code yang mungkin menimbulkan failure ketika code yang fault tersebut dijalankan:


46. Proses Testing meliputi, kecuali :


47. Software untuk Pelatihan Interaktif, kecuali :


48. Dibuat menggunakan pola atau  arsitektural yang sudah dikenal, merupakan bagian dari

49. Peranti grafis memberikan bentuk gambar yang bagus yang telah menggambarkan detail prosedural:


50. Merupakan tahap besar di akhir produksi PL:

51. Pelatihan yang disediakan oleh vendor termasuk ke dalam hal penting dalam implementasi
untuk...

Persiapan Tempat

52. Adequacy (kecukupan), Learnability (mudah dipelajari), Robustness (antisipasi kesalahan).
merupakan software quality attribute yang menyatakan bahwa software tersebut …

User Friendliness

53. Perangkat lunak yang mampu memberi informasi dari suatu sistem secara lebih detail disebut …


Information System

54. Perangkat lunak yang menggunakan algoritma no-numeris untuk memecahkan masalah
kompleks yang tidak sesuai untuk perhitungan atau analisis secara langsung disebut ….

Perangkat Lunak Kecerdasan

55. Router, handphone dan sebagainya, merupakan termasuk ke dalam contoh dari …

Communication Software

56. Bila entity mempunyai hubungan lebih dari satu entity lain, dalam ERD disebut ….

Identifying Relationship Type

57. Diagram ini sangat bermanfaat apabila kita membuatnya terlebih dahulu dalam memodelkan
sebuah proses untuk membantu memahami proses secara keseluruhan,diagram ini adalah …

Activity Diagram

58. Pengontrol arus udara, pengontrol keasaman tabung reaksi, pengontrol reaksi nuklir, termasuk
ke dalam …

Realtime Software

59. Mudah didistribusikan dalam SOFTWARE QUALITY ATTRIBUTE disebut …

Portability

60. Untuk menggambarkan jangkauan system anda (scope of of your system) yaitu …

Boundary

61. Mendukung aktivitas proses pembangunan tahap awal (tahap analisis kebutuhan dan desain),
disebut …..

Upper CASE

62. Model untuk menjelaskan hubungan antar data dalam basis data berdasarkan suatu persepsi
bahwa real word terdiri dari objek-object dasar yang mempunyai hubungan atau relasi antara
objek-objek tersebut disebut

ERD

63. Billing telepon, pengolah statistik termasuk ke dalam contoh dari …

Data Processing

64. Mempunyai daya jual tinggi merupakan pengertian karakteristik perangkat lunak dari..

Usability

65. Readability (mudah dibaca), Extensibility (mudah diperluas), Testability (mudah untuk
diuji/ditelusuri), Efficiency (efisiensi) disebut …

User Friendliness

66. Yang menggambarkan struktur dan deskripsi class, package dan objek beserta hubungan satu
sama lain seperti containment, pewarisan, asosiasi, dan lain-lain yaitu ...

Class Diagram

67. Sistem yang lama langsung digantikan dengan sistem yang baru yaitu ….

Konversi langsung

68. Yang menggambarkan struktur dan hubungan antar komponen piranti lunak, termasuk
ketergantungan (dependency) diantaranya, disebut ….

Component diagram

69. Perekayasa membuat suatu alat bekerja. Menerapkan teori, metode, dan alat bantu yang
sesuai, selain itu mereka menggunakannya dengan selektif dan selalu mencoba mencari solusi
terhadap permasalahan, disebut

Mengoperasikan prosedur sistem dengan benar

70. Yang bukan termasuk tujuan dokumentasi dalam implementasi adalah ….

Dokumen sistem

71. Walau hasil program sama, produktivitas dan kualitas software harus ditingkatkan dengan
menggunakan pendekatan software developments. Hal tersebut termasuk ke dalam Mitos
Perangkat Lunak dari sisi manajemen ….

Realitas 1

72. Kemampuan PC sudah setara dengan komputer mainframe, penerapan teknologi yang
berorientasi pada objek dan Implementasi sistem pakar terjadi pada Era ….

Era IV (1985 – 2000)

73. Pengujian dimana sistem ketika diimplementasikan sesuai dengan yang diharapkan adalah...

Validasi

74. Jaringan saraf tiruan, Komputasi paralel, Jaringan komputer sudah semakin canggih terjadi pada
Era ….

Era IV (1985 – 2000)

75. Kumpulan dari program, prosedur, dan dokumen data lain yang saling berhubungan yang
merepresentasikan masalah di dunia nyata yang dikonfigurasikan dalam sebuah bentuk aplikasi
yang harus dikerjakan komputer disebut ….

Perangkat Lunak

76. Pada kamera digital, GPS, automobil, microwave, kulkas cerdas,merupakan contoh dari …

Embeded System

77. Perangkat lunak yang mampu mengukur dan mengatur suatu keadaan khusus, dan terkadang
digolongkan dalam embedded system juga disebut …

Perangkat Lunak Sensor

78. Sekumpulan program yang ditulis untuk melayani atau menunjang program lainnya disebut …

System software

79. Mendukung aktivitas pembangunan di tahap akhir programming, debuging, dan testing), disebut
…..

Lower-CASE

80. Biasa digunakan untuk menggambarkan skenario atau rangkaian langkah-langkah yang
dilakukan sebagai respons dari sebuah event untuk menghasilkan output tertentu. Diawali dari
apa yang memicu (trigger) aktivitas tersebut, proses dan perubahan apa saja yang terjadi secara
internal dan output apa yang dihasilkan disebut

Sequence diagram

81. word processor ( Pengolah kata ) termasuk salah satu contoh dari

Produk Generik (umum)

82. Menggambarkan alur kontrol. Setiap cabang ditunjukkan oleh path yang terpisah dan loop
ditunjukkan oleh arrows looping kembali ke loop kondisi node yaitu ….

Program Flow Graphs

83. Aplikasi yang konsisten pada metode di seluruh fase proses pembangunan, penggunaan
peralatan/ tools yang memadai disebut ….

constructive measures

84. Dalam Hierarki kontrol pengukuran jumlah modul yang dikontrol secara langsung oleh modul
yang lain disebut

Fan-out

85. Sistem pakar, pembuktian teorema, game strategi, jaringan saraf tiruan dan lain-lain termasuk ke
dalam contoh dari …

Perangkat Lunak Kecerdasan

86. Spesifikasi biasanya dikembangkan dan dikontrol oleh organisasi yang membeli perangkat lunak
tersebut. dipesan oleh pelanggan tertentu & dikembangkan khusus bagi pelanggan adalah ciri
dari :

Produk Pesanan (yang disesuaikan)

87. Perangkat lunak yang berfungsi untuk memonitor,menganalisis, mengontrol dan memberikan
laporan tentang kejadian dunia nyata dan meresponnya dalam waktu kurang dari 1 menit
disebut ….

Realtime Software

88. Dalam fokus manajemen proyek Perangkat Lunak, Sekelompok aktivitas kerangka kerja dalam
merekayasa perangkat lunak disebut …

Process

89. Tidak hanya meningkatkan keahlian/ketrampilan pemakai, namun juga memudahkan
penerimaan mereka terhadap sistem baru) termasuk ke dalam hal penting dalam implementasi
untuk ….

Pelatihan personil

90. Pembuatan film, pembuatan poster termasuk ke dalam contoh dari

Perangkat Lunak Pengolah Grafis

91. Pilihlah yang bukan merupakan jenis-jenis aplikasi perangkat lunak

Perangkat lunak tersambung

92. Yang tidak termasuk ke dalam hal kemampuan dari Perangkat Lunak yang dibuat yaitu:

Tepat guna

93. Yang termasuk pendekatan integration testing adalah...

Top – down Testing

94. Menggambarkan proses bisnis dan urutan aktivitas dalam sebuah proses yaitu …

Activity Diagram

95. Biasa digunakan untuk menggambarkan skenario atau rangkaian langkah-langkah yang
dilakukan sebagai respons dari sebuah event untuk menghasilkan output tertentu. Diawali dari
apa yang men-trigger aktivitas tersebut, proses dan perubahan apa saja yang terjadi secara
internal dan output apa yang dihasilkan disebut

Sequence diagram

96. ggunaan media digital, Media web berkembang pesat, Wireless sudah meluas terjadi pada Era:

Era V (2000 – sekarang)

97. Konversi ini baik dilakukan jika rancangan sistem baru sangat berbeda dari sistem lama yaitu ….

Konversi langsung

98. Dalam activity diagram simbol berikut disebut ….

Fork

99. Untuk menggambarkan association antara actor dan use case yang mengindikasikan bila actor
berinteraksi secara pasif dengan system anda menggunakan ...

Garis dengan tanda panah

100. Perangkat lunak yang khusus digunakan untuk mengolah data dan menghasilkan suatu
keputusan tertentu disebut

Data Processing

DOWNLOAD FILE MS.WORD >>>







  - SUBCRIBE Terbantu Dot Com UNTUK MENGAKTIFKAN LINK DOWNLOAD -  

Terimakasih sudah berkunjung dalam artikel Kunci Jawaban Soal UAS Rekayasa Perangkat Lunak (RPL) ini. semoga bermanfaat untuk bahan belajar kalian menghadapi UTS dan UAS nanti. Jangan lupa bagikan kepada teman-teman kalian supaya kalian bisa belajar bersama dan tambah pintar.
Jika ada yang mau ditanyakan silahkan ajukan dikolom komentar dibawah ya. Terimakasih.

Kunci Jawaban Soal UAS Rekayasa Perangkat Lunak (RPL) Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Studio Kosan

0 komentar:

Post a Comment